Sabtu, 26 November 2016

CARA MENGGAMBAR HIDUNG DENGAN SIMPEL


Kali saya akan menunjukkan cara menggambar hidung dengan simple. Langsung saja cekidot...

Pertama gambar satu lingkaran lalu tambah lingkaran di kiri dan kanan yang lebih kecil dari lingkaran yang ditengah sebagai dasar menggambar hidung


Lalu tebali bagian samping lingkaran kecil dan bagian bawah lingkaran besar seperti gambar berikut


Hapus sketsa dasar lingkaran tadi lalu mulai beri shading, anda bisa memberi shading dengan teknik dusel seperti gambar



Demikian tutorial menggambar hidung ksli ini. Agar mempermudah saat pemberian shading anda dapat melihat dari objek atau foto yang anda gunakan untuk menggambar. Sekian Terima kasih.



Tidak ada komentar:

Posting Komentar